Simak Info Lengkap Wasit Shen Yinhao, Apakah Punya Akun IG? Wasit yang Buat Timnas Indonesia U23 Kalah dari Uzbekistan di Semifinal AFC U23 2024

Simak Info Lengkap Wasit Shen Yinhao, Apakah Punya Akun IG? Wasit yang Buat Timnas Indonesia U23 Kalah dari Uzbekistan di Semifinal AFC U23 2024

Wasit Shen Yinhao--

Daftar Kontroversi Shen Yinhao

Berikut adalah review tentang kontroversi yang melibatkan wasit Shen Yinhao selama pertandingan Timnas U23 vs Uzbekistan:

1. Pembatalan Pelanggaran di Dekat Kotak Penalti Uzbekistan

Saat pertandingan mencapai menit 27, winger Timnas, Witan Sulaeman, dilanggar oleh bek Uzbekistan, Abdukedir Khusanov, di dekat kotak penalti lawan. Shen Yinhao langsung meniup peluit, menandakan terjadinya pelanggaran, memberikan tendangan bebas untuk skuad Garuda Muda. Namun, setelah memeriksa VAR, Shen membatalkan keputusannya sendiri, menyebabkan Indonesia tidak mendapatkan tendangan bebas.

2. Gol Muhammad Ferarri Dibatalkan


Meskipun Timnas Indonesia sempat unggul atas Uzbekistan dengan gol dari bek Persija, Muhammad Ferarri, pada menit ke-61, gol tersebut dibatalkan setelah pemeriksaan VAR. Gol Ferarri dianulir karena Ramadhan Sananta dianggap dalam posisi offside. Gol Indonesia tidak sah.

3. Kartu Merah untuk Rizky Ridho

Kapten tim, Rizky Ridho, mendapat kartu merah langsung dari Shen Yinhao pada menit 82 setelah aksinya terhadap pemain Uzbekistan diperiksa melalui VAR. Ridho dihukum karena kakiannya mengenai bagian vital pemain lawan, Jasurbek Jaloliddinov. Akibatnya, Ridho akan absen dalam dua pertandingan berikutnya.

4. Kartu Kuning untuk Shin Tae-yong

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, juga mendapat kartu kuning dari Shen Yinhao karena dianggap melakukan protes berlebihan. Sebelumnya, Shin merasa kecewa terhadap keputusan wasit terkait pelanggaran yang dilakukan oleh Rizky Ridho terhadap pemain Uzbekistan.

TAG:
Sumber:

im

Berita Lainnya