Profil Seo Ji Hoon Tampil Lagi di Begins Youth 2024 Setelah Perankan Lee Gang Min di Drakor My Lovely Liar, Berikut Potret, Umur dan Karier

Profil Seo Ji Hoon Tampil Lagi di Begins Youth 2024 Setelah Perankan Lee Gang Min di Drakor My Lovely Liar, Berikut Potret, Umur dan Karier

Seo Ji Hoon-Seo Ji Hoon/instagram-

Baca juga: Umur Christian Bale Berapa? Simak Profil Biodata Langganan Berperan Sebagai Batman Ternyata Pernah Casting Titanic, Sedang Proses Film Baru Frankenstein?

Profil Seo Ji Hoon

Seo Ji Hoon lahir pada tanggal 25 April 1997, di Daegu, Korea Selatan. Saat ini, ia telah menginjak usia 26 tahun dan semakin menunjukkan bakatnya dalam dunia akting.


Mengikuti jejaknya dalam dunia seni peran, Seo Ji Hoon melakukan debutnya sebagai aktor pendukung dalam KDrama Signal pada tahun 2016.

Tak hanya berbakat dalam akting, Seo Ji Hoon juga memiliki latar belakang pendidikan yang membanggakan.

Ia mengambil jurusan teater dan film di Universitas Kyunghee, tempat di mana ia merintis langkahnya menuju dunia hiburan.

Fakta Menarik Lainnya tentang Seo Ji Hoon

Selain menjadi sosok yang menginspirasi dalam dunia akting, Seo Ji Hoon juga memiliki sisi unik yang menarik untuk diungkap. Salah satunya adalah kepribadiannya yang tergolong sebagai tipe INFP menurut tes MBTI.

Tak hanya itu, Seo Ji Hoon juga memiliki ketertarikan khusus terhadap aktor Kim Soo Hyun, yang telah menjadi sumber inspirasinya dalam berakting.

Menariknya, ketika berada di lokasi syuting, Seo Ji Hoon selalu membawa tas ransel yang berisi berbagai perlengkapan penting seperti perawatan kulit, peralatan tulis, vitamin, parfum, makanan ringan, dan bahkan laptop.

Sumber:

im

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya