Anthony Sinisuka Ginting Agamanya Apa? Sosok Atlet Bulu Tangkis yang Gagal Rebut Piala Thomas Cup 2024 

Anthony Sinisuka Ginting Agamanya Apa? Sosok Atlet Bulu Tangkis yang Gagal Rebut Piala Thomas Cup 2024 

profil dan biodata Anthony Sinisuka Ginting. -(PBSI.ID)-

Anthony Sinisuka Ginting Agamanya Apa? Sosok Atlet Bulu Tangkis Tunggal Putra yang Gagal Rebut Piala Thomas Cup 2024 

Profil dan Biodata Anthony Sinisuka Ginting, Pemain Badminton Tunggal Putra di Laga Final Piala Thomas Cup 2024: Lengkap Dengan Akun IG, Agama dan Prestasi 


Anthony Sinisuka Ginting menorehkan prestasi gemilang dengan melaju ke final Thomas Cup 2024 setelah mengalahkan Chou Tien Chen dari Taiwan.

Pertandingan semifinal yang berlangsung di Chengdu High-tech Zone Sports Center Gymnasium, China, pada Sabtu, 4 Mei 2024, menyaksikan kelincahan Ginting mengungguli lawannya.

Baca juga: Kapan Mahalini dan Rizky Febian Menikah? Berikut Arti Mepamit Upacara Adat yang Dilakukan Mahalini Menjelang Pernikahan

Baca juga: Mepamit itu Apa? Benarkah Upacara Adat Pelepasan Agama Hindu di Bali yang Dilakukan Mahalini untuk Bisa Memeluk Agama Islam Demi Menikah dengan Rizky Febian

Di tengah panasnya persaingan bulu tangkis, Ginting menjadi salah satu pilar bagi tim Indonesia, siap menghadapi tantangan dari Shi Yu Qi, atlet asal China.

Namun, tak hanya prestasi di atas lapangan, kehidupan pribadi Ginting pun menarik untuk dikulik lebih dalam.

Ingin mengenal lebih jauh? Mari simak profil dan biodata lengkapnya di bawah ini.

Sumber:

im

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya