Update Kabar terbaru! iPad 9 Tak Lagi Diproduksi, Sementara Harga iPad 10 Mengalami Penurunan

Update Kabar terbaru! iPad 9 Tak Lagi Diproduksi, Sementara Harga iPad 10 Mengalami Penurunan

iPad 9 dikabarkan diskontinu.-(apple)-

Update Kabar terbaru! iPad 9 Tak Lagi Diproduksi, Sementara Harga iPad 10 Mengalami Penurunan

Apple telah menghadirkan pembaruan pada jajaran tablet iPad dengan peluncuran iPad Air 6 dan iPad Pro M4 dalam acara daring berjudul "Let Loose" pada Selasa (7/5/2024) malam.


Tidak hanya itu, Apple juga melakukan beberapa perubahan pada tablet lama dengan menghentikan produksi iPad 9 dan menurunkan harga iPad 10 secara permanen, terutama untuk wilayah AS.

Pada tanggal 7 Mei, Apple menghapus tablet termurah dan tertuanya dari situs resminya, yakni iPad 9. Tablet ini pertama kali dirilis pada September 2021 dengan harga 329 dolar AS (sekitar Rp 5,2 juta).

Baca juga: Kapan Rilis? POCO F6 Muncul dengan Performa Luar Biasa, Snapdragon Mumpuni 8 Gen 2 dan RAM 16GB Hingga Spesifikasi Tiada Tanding? Tebak Berapa Harganya?



×

Baca juga: Vivo Y36 5G Akan Gebrak Pasaran Ponsel, Bikin Ketar-Ketir Para Pecinta Swafoto Dengan Hasil Kamera Ganda yang Tajam, Simak Harga dan Spesifikasinya 

Baca juga: Ponsel Gaming Infinix GT 20 Pro Resmi Rilis di Indonesia, Budget Rp 3 Jutaan Tapi Performa Gak Kaleng-Kaleng, Ini Bocoran Spesifikasinya

Setelah lebih dari dua tahun berada di pasaran, Apple resmi menghentikan produksi iPad 9. Meskipun begitu, iPad 9 masih dapat dibeli melalui distributor pihak ketiga.

Untuk menggantikan kekosongan yang diakibatkan oleh penghentian produksi iPad 9, Apple menurunkan harga iPad 10.

Sumber:

im

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya