Kota Ende di Pulau Flores Rencananya Akan Dipindahkan ke Provinsi Baru? Ini Informasi Tentang Rencana Pemekaran NTT, Ada Daerah Lainnya yang Bakal Menjadi Bagian Baru?

Kota Ende di Pulau Flores Rencananya Akan Dipindahkan ke Provinsi Baru? Ini Informasi Tentang Rencana Pemekaran NTT, Ada Daerah Lainnya yang Bakal Menjadi Bagian Baru?

kota-igormattio/pixabay-

Baca juga: Apa Jurusan Kuliah Teknik Terbaik yang Bisa Menjamin Masa Depan? Teknik Informatika Ternyata Gagal Tempati Posisi Utama?

Bagi yang belum mengetahuinya, berikut adalah daftar wilayah yang kabarnya akan berpisah dari NTT dan membentuk provinsi baru yang disebut Provinsi Kepulauan Flores:

  1. Kabupaten Nagekeo
  2. Kabupaten Ende
  3. Kabupaten Flores Timur
  4. Kabupaten Lembata
  5. Kabupaten Ngada
  6. Kabupaten Sikka
  7. Kabupaten Manggarai
  8. Kabupaten Manggarai Barat
  9. Kabupaten Manggarai Timur

Meskipun sudah ada kejelasan mengenai hal ini, namun hingga kini pembentukan Provinsi Kepulauan Flores masih menggantung dan belum terealisasi sepenuhnya.

Hal ini menimbulkan banyak spekulasi dan harapan di kalangan masyarakat setempat.

 

***



×
Editor: Riani Dwi Ningsih
TAG: #pemekaran wilayah #daerah #kecamatan #kabupaten #desa #dusun #bentuk otonomi baru #rencana pemekaran #isu pemekaran
Sumber:

im

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya