Apa Alasan Proyek Jalan Tol Padang Digeser ke Provinsi Riau? Padahal Penduduk Sudah Menantikan Tol Padang Pekanbaru Yang Lebih Aestetik
jalan tol-ToniCzech/pixabay-
Keputusan Pengalihan Anggaran
Lukman Edy, Wakil Komisaris Utama PT Hutama Karya, menyatakan bahwa 20 km jatah jalan tol di Sumatera Barat dialihkan ke Riau.
Titik yang digeser adalah pembangunan tol Bangkinang-Pangkalan tahap 2 dari Tanjung Alai ke Pangkalan.
Ini dilakukan untuk mendukung pembangunan Jalan Tol Junction Pekanbaru-Bypass Pekanbaru yang menghubungkan Kubang Raya dengan Tol Pekbang dan Tol Permai.
Dukungan Lima Nagari
Setelah lima nagari di Kabupaten Lima Puluh Kota menyatakan dukungan untuk pembangunan jalan tol Padang-Pekanbaru, bola panas kini berada di tangan Pemprov Sumbar.
Pemerintah Kabupaten diminta segera menyelesaikan laporan kesepakatan pembangunan tol agar Gubernur bisa menerbitkan penetapan lokasi.***