104 Km dari Pusat Kota Surabaya! Daerah di Jawa Timur ini jadi Wilayah Satu-Satunya Karena Berhasil Memproduksi Paprika

104 Km dari Pusat Kota Surabaya! Daerah di Jawa Timur ini jadi Wilayah Satu-Satunya Karena Berhasil Memproduksi Paprika

paprika-Nikiko/pixabay-

Terletak sekitar 104 km dari Surabaya, Kota Batu menjadi satu-satunya kota penghasil paprika di provinsi ini.

Pada tahun 2023, Kota Batu berhasil mencatatkan produksi sebesar 276 kuintal paprika.


Meskipun angka ini menurun hampir dua kali lipat dari produksi pada tahun 2022 yang mencapai 565 kuintal, peran Kota Batu dalam industri paprika tetap tidak bisa diabaikan.

Baca juga: Cha Eun Woo Fanmeeting Jakarta 2024 Bikin Heboh Kaum Hawa, Berikut 4 Informasi Penting yang Fans Wajib Ketahui

Jadi, meskipun paprika mungkin tidak mendapat sorotan yang sama seperti komoditas lainnya, namun cerita di balik produksinya di Jawa Timur membawa warna tersendiri dalam jagat pertanian Indonesia.***



×

 

Sumber:

im

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya