Wacana Baru Pemekaran Provinsi Jawa Barat, Kota Depok dan Sukabumi Tertarik Dimekarkan, Buat Rencana Baru hingga Tahap Realisasi?

Wacana Baru Pemekaran Provinsi Jawa Barat, Kota Depok dan Sukabumi Tertarik Dimekarkan, Buat Rencana Baru hingga Tahap Realisasi?

daerah-soultrain/pixabay-

Salah satu rencana menarik adalah pembentukan Bogor Raya, yang akan mencakup beberapa daerah di Jawa Barat.

Tak hanya itu, beberapa kabupaten dan kota juga akan menjadi bagian dari Bogor Raya ini. Mereka antara lain:

  1. Kabupaten Bekasi
  2. Kota Bekasi
  3. Kabupaten Bogor
  4. Kota Bogor
  5. Kota Depok
  6. Kota Sukabumi
  7. Kabupaten Sukabumi
  8. Kabupaten Cianjur

Kabupaten dan kota ini akan berperan penting dalam membentuk wajah baru Jawa Barat.

Baca juga: Eksplorasi Nama-Nama Asyik Lewat Desa Unik di Sumatera Utara Ada Yang Punya Arti Teriakkan Cinta dari Sibolangit

Baca juga: Sumsel Akhirnya Memperkenalkan Anggota Baru Bernama Bengkulu yang Punya Luas 19.813 Km² Terlahir dari Pemekaran Wilayah

Namun, masih ada berbagai hambatan yang mengganjal, membuat mimpi Bogor Raya belum kunjung menjadi kenyataan.

***

Sumber:

im

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya