Niat Mengganti Puasa Ramadhan? Ini Lafal Doanya: Beserta Tulisan Arab, Latin dan Artinya

Niat Mengganti Puasa Ramadhan? Ini Lafal Doanya: Beserta Tulisan Arab, Latin dan Artinya

Puasa Qadha. --

Niat Mengganti Puasa Ramadhan? Ini Lafal Doanya: Beserta Tulisan Arab, Latin dan Artinya 

Puasamu Sudah Bolong Berapa Hari? Ini Bacaan Niat Ganti Puasa Ramadhan: Lengkap Dengan Arab, Latin dan Terjemahannya 


Sebelum memasuki puasa Syawal setelah Idul Fitri 2024, Anda dapat memulainya dengan melakukan puasa ganti Ramadhan.

Niat untuk melakukan puasa ganti Ramadhan setelah Idul Fitri 2024 memiliki bacaan yang berbeda dengan niat puasa lainnya.

Baca juga: Kronologi Meninggalnya Eka Putri Kurnia Istri Jarot Joker Seleb Tiktok Malang, Cek Profil dan Biodata, Usia, Pekerjaan hingga Penyebab Kecelakaan



×

Baca juga: Kualifikasi Piala Dunia 2026 hingga Piala Asia U23, Jadi Ageda Timnas Indonesia Setelah FIFA Matchday

Oleh karena itu, penting untuk menghafalkan dengan baik lafal niat puasa ganti Ramadhan sebelum memulainya.

Seperti yang dilansir dari laman NU online, puasa ganti Ramadhan atau qadha merupakan salah satu ibadah yang wajib dilaksanakan setelah melewatkan beberapa hari puasa di Bulan Ramadhan.

Tidak semua alasan dapat digunakan untuk melewatkan puasa di bulan Ramadhan. Beberapa di antaranya adalah sakit, menstruasi, sedang dalam perjalanan jauh, atau sudah lanjut usia.

Baca juga: Nojorono Kudus Memperkaya Koleksi Bersejarah Museum Kretek Sebagai Upaya Pelestarian

Ketika seseorang melewatkan puasa di bulan Ramadhan, ia diwajibkan untuk menggantinya dengan puasa ganti atau qadha sebanyak jumlah puasa yang ditinggalkan.

Sumber:

im

BERITA TERKAIT

Berita Lainnya